Sejalan dengan tren saat ini, CLOBAS bangga menyediakan aplikasi Mobile pertama yang terintegrasi dengan portal cloud untuk manajemen guru, staf, dan orang tua yang dapat diakses dari mana saja dan kapan saja tanpa hambatan. Aplikasi Mobile CLOBAS tersedia untuk semua sistem operasi utama seperti Android dan iOS.
Inilah Gambaran Tampilan Aplikasi Mobile CLOBAS
